Perubahan akta kelahiran anak

  • Mukadim

    Anak saya lahir di Kuala Kapuas, sewaktu buat akte di kota Pekalongan tertulis lahir di Pekalongan, apakah bisa diubah tempat lahir di Kuala Kapuas? Di akta kelahiran tertulis Lahir di Pekalongan, di KK tertulis lahir di Kuala Kapuas